Sinergitas TNI, POLRI dan BPBD Dengan Rutan Balikpapan Dalam Pelaksanaan Pengamanan Hari Raya Natal 2023 Dan Tahun Baru 2024

WhatsApp_Image_2023-12-28_at_09.17.29.jpeg

 

Balikpapan - Dalam persiapan menyambut Hari Raya Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, Rutan Balikpapan bersinergi dengan TNI, Polri, dan BPBD untuk memastikan keamanan dan ketertiban terjaga dengan baik. Kepala Rutan Balikpapan, Agus Salim, menekankan pentingnya koordinasi dan sinergitas antara instansi terkait guna mencegah gangguan keamanan.
 
Kepala Rutan Balikpapan (Agus Salim) menyampaikan “Koordinasi dan sinergitas yang dilakukan ini sangat diperlukan untuk mencegah adanya gangguan keamanan dan ketertiban. Dalam kegiatan apapun semoga Sinergitas antara TNI, Polri, BPBD dan Rutan Balikpapan tetap solid dan terjaga.
 
Komunikasi perlu di laksanakan dan di tingkatkan terus, diharapkan segala kesulitan dan permasalahan yang ada dapat teratasi dan terselesaikan dengan baik. Sehingga dapat terjalin hubungan yang baik antara TNI, Polri, BPBD dan Rutan Balikpapan" jelasnya.
 
Pada pukul 08.00 Wita beberapa personil TNI, POLRI, Dan BPBD terlihat ikut dalam pengawasan dan pengamanan di Rutan Balikpapan.

Rutan Kelas IIB Balikpapan

logo besar kuning
 
RUMAH TAHANAN KELAS IIB BALIKPAPAN
KANWIL KEMENKUMHAM KALIMANTAN TIMUR

Jalan Jend, Sudirman No.533, Kelurahan Gunung Bahagia, Kecamatan Balikpapan Selatan, Kota Balikpapan, Kalimantan Timur.
Telepon : (0542) 764407 Faximili : 0542-764653

 

Email Kehumasan
humasrutanbalikpapan@gmail.com

Email Aduan
Pengaduan.rutanbalikpapan@kemenkumham.go.id

Hari ini202
Kemarin417
Minggu ini1552
Bulan ini4087
Total 111678

19-05-2024